di dalam bahasa Korea, ketika anda mengatakan “Selamat tinggal” secara formal / Korea sopan, 존댓말 [jondaetmal], ada dua jenis ekspresi yang biasa di gunakan yaitu :
1. selamat tinggal di gunakan apabila orang lain tinggal dan kita pergi, kita dapat mengatakan:
안녕히 계세요. [an-nyeong-he -gye-se-yo ][selamat tinggal]
2. selamat Jalan di gunakan apabila orang lain pergi dan kita tinggal kita dapat mengatakan :
안녕히 가세요. [an-nyeong-he-ga-se-yo][selamat jalan]
No comments :
Post a Comment